Rabu, 13 Desember 2017
Kamis, 7 Desember 2017 - PT Mandiri Tunas Finance kembali mengadakan kegiatan Direksi Mengajar di Teknik Informatika Universitas Padjajaran sebagai bentuk komitmen dalam kegiatan CSR. William Francis Indra selaku Deputi Direktur menjadi narasumber dalam kegiatan ini. Kegiatan ini dihadiri 99 mahasiswa dan 9 jajaran pengajar dari Teknik Informatika Universitas Padjajaran.